Pemerintah Kalurahan Rejosari mengucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H
Administrator, 02 April 2025 21:17:44 WIB
Artikel Terkini
-
Patah Leher Mulai Menyerang, Petani Resah
04 Maret 2020 18:56:23 WIB AdministratorRejosari(IR); Padi mulai berbuah, serangan penyakit patah leher menyerang, beberapa lokasi di Rejosari diserang patah leher. Saino petani menuturkan bahwa padi miliknya jenis 05 diserang patah leher, penyakit ini justru menyerang saat padi mulai berbuah, begitu buah muncul tau-tau sudah patah,... ..selengkapnya
-
Gapoktan Panen Cabe
03 Maret 2020 17:16:18 WIB AdministratorRejosari(IR); Gapoktan Rukun Makmur Rejosari memasuki masa panen cabe pertama pada Selasa 3/3/2020. Suyono menyampaikan ini panen pertama, memang belum serempak, tetapi sudah banyak yang merah, dari hasil cabenya sebenarnya bagus, gede panjang namun karena hujan yang berlebihan sehingga banyak yang ... ..selengkapnya
-
Tujuh lokasi Titik Persiapan Maju Penilaian Lomba Desa
02 Maret 2020 20:46:37 WIB AdministratorRejosari(IR); Tujuh titik lokasi penilaian lomba Desa Rejosari, potensi Desa Rejosari siap dipaparkan di hadapan Tim Lomba Desa Kabupaten Gunungkidul. Haryanto Ketua Panitia Lomba pada koordinasi Senin 2/3/2020 di Balai Desa Rejosari menyampaikan rute perjalanan Tim pada Lomba 23/3/2020, lokas... ..selengkapnya
-
BPN Serahkan Sertifikat PTSL
02 Maret 2020 15:13:36 WIB AdministratorRejosari(IR); BPN Gunungkidul serahkan sertifikat bukti kepemilikan tanah hasil PTSL 2019, pada Kamis 27/2/2020 di balai Desa Rejosari. Kepala BPN Gunungkidul dalam sambutannya menyampaikan bahwa hasil PTSL 2019,saat ini sertifikat yang akan diserahkan sejumlah 129 buah, penyerahan ini merupak... ..selengkapnya
-
Masa Tanam Rendengan Kini Petani Mulai Panen Padi
29 Februari 2020 19:17:05 WIB AdministratorRejosari(IR); Tak ajak diragukan lagi, perkembangan teknologi mampu merubah segalanya, bahkan didunia pertanian, padi hibrida kini bisa rekayasa panen hanya butuh waktu 30 hari. Sutrisno petani bahwa sudah seminggu yang lalu sudah panen, ia menyatakan bahwa teknologi semakin canggih, umur padi... ..selengkapnya
-
Hasil Pendataan Kendaraan Bermotor Desa Rejosari 2020
29 Februari 2020 19:00:44 WIB AdministratorRejosari(IR); Hasil Rekapitulasi Pendataan Kendaraan bermotor Desa Rejosari, yang mengalami keterlambatan pajak dikirim ke Kantor Pajak DIY di Gunungkidul hari ini Sabtu 29/2/2019. Berdasar hasil pendataan yang dilakukan baik melalui langsung wajib pajak, keluarga, Dukuh ataupun tetangga sekitar, da... ..selengkapnya
-
Berita Duka Bapak Karyono Meninggal Dunia
28 Februari 2020 07:01:11 WIB AdministratorRejosari(IR); Berita Duka, telah menghadap Alloh SWT ayah tercinta Bapak Karyono dalam usia 90 tahun, pada hari Kamis 27/2/2020 jm 20.00 WIB di rumah duka Padukuhan Bedil Wetan, Desa Rejosari, Kecamatan Semin, Gunungkidul, DIY. Atas nama pemerintah Desa Rejosari, kami turut berduka yang s... ..selengkapnya
-
Desa Wajib Selesaikan Perdes tentang Pemanfaatan Tanah Desa
27 Februari 2020 22:14:28 WIB AdministratorKarangmojo(IR); Dinas Pertanahan dan Tata Ruang (DPR) Gunungkidul melakukan bimbingan teknis penyusunan Peraturan Desa Tentang Pemanfaatan Tanah Desa, acara dilaksanakan pada Kamis 27/2/2020 di RM Bebek goreng Pak Koes Karangmojo. Kepala DPTR dalam materi yang disampaikan bahwa desa wajib mene... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasikan penggunaan obat secara dagusibu, Mahasiswa Poltekes Adi Sutjipto sambangi warga Bedil
- Syawalan RSI Gunungkidul, Kader PPKBD Rejosari turut hadir
- Penyaluran Tahap IV BLT Dana Desa Tahun 2025
- Kenalkan produk ke masyarakat, CV. Sumber Barokah akan bagi-bagi minyak gratis
- Tingkatkan kualitas kesehatan ibu dan anak, Puskesmas Semin II selenggarakan kelas bumil
- Rakor Desa Prima Puspita, persiapan kegiatan studi tiru peningkatan kapasitas kelompok
- Pembinaan KPM, tingkatkan kopetensi kader dalam pembangunan manusia