Artikel Terkini
-
Serentak, Kalurahan Rejosari salurkan BLT Dana Desa hari ini
25 Februari 2021 12:22:44 WIB AdministratorRejosari (IR) – Pemerintah kalurahan Rejosari hari ini Kamis (25/2) melaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa bulan kesatu untuk bulan Januari 2021. Selaras dengan Surat dari DP3AKBPMD Kabupaten Gunungkidul Nomor 900/140 tanggal 23 Februari 2021, bahwasanya Kabupaten Gunun... ..selengkapnya
-
Terbentuk, Panitia Pemilihan Lurah Antar Waktu Rejosari
24 Februari 2021 16:18:12 WIB AdministratorRejosari (IR) – Bamuskal Rejosari hari ini Rabu (24/2) melaksanakan rapat pembentukan panitia Pemilihan Antar Waktu (PAW) Lurah Rejosari. Pemilihan antar waktu dimaksudkan untuk mengisi kekosongan jabatan lurah yang ditinggalkan oleh Pak Paliyo karena mengundurkan diri beberapa waktu yang lalu... ..selengkapnya
-
Gelombang 12 Program Pra Kerja sudah dibuka
24 Februari 2021 12:28:28 WIB AdministratorRejosari (IR) - Gelombang 12 Kartu Prakerja telah dibuka!? Kunjungi situs resmi di www.prakerja.go.id untuk membuat akun dan mengikuti seleksi Kartu Prakerja gelombang 12 yang dibuka 23 - 26 Februari 2021. Bagi pendaftar yang akunnya sudah diverifikasi, jangan lupa untuk login dan klik "Gabung" ke G... ..selengkapnya
-
PPKM Mikro, Dana Desa, dan Kegagapan Desa
22 Februari 2021 14:47:22 WIB AdministratorMenteri Dalam Negeri, telah mengeluarkan Instruksi Mendagri Nomor 03 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat Berbasis Mikro dan Pembentukan Posko Penangan Corono Virus Desease 2019 Di Tingkat Desa dan Kelurahan Untuk Pengendalian Corona Virus Desease 2019. ... ..selengkapnya
-
Masuk dalam kriteria penerima, Pamong Kalurahan Rejosari siap di Vaksin Covid-19
19 Februari 2021 13:04:36 WIB AdministratorRejosari (IR) - Menindaklanjuti surat dari Sekretariat Daerah Kabupaten Gunungkidul nomor 443/645 perihal pendataan target sasaran pelayan publik untuk pelaksanaan vaksinasi Covid-19, hari ini dilakukan pendataan bagi pamong kalurahan, anggota Bamuskal, dan kader kesehatan. Sebagaimana maksud dari s... ..selengkapnya
-
Sukses kembangkan holtikultura, KWT Sri Rejeki mendapat bantuan sumur irigasi
18 Februari 2021 21:55:37 WIB AdministratorRejosari (IR) - Kelompok Wanita Tani (KWT) Sri Rejeki Bedil Kulon patut bersyukur, pasalnya tidak lama lagi akan segera memiliki sumur bor untuk mendukung program pertaniannya. KWT Sri Rejeki pun patut berbangga karena menjadi satu dari sepuluh kelompok se-Kabupaten Gunungkidul yang mendapatkan prog... ..selengkapnya
-
Tindaklanjuti hasil inspeksi Polsek, Tim PPKM Rejosari bersihkan lokasi posko
18 Februari 2021 11:57:33 WIB AdministratorRejosari (IR) – Menindaklanjuti arahan dari Polsek Semin pada saat inspeksi Posko PPKM Mikro Rejosari kemarin, hari ini satgas Covid-19 Kalurahan Rejosari melaksanakan pembersihan di sekitar posko. Kegiatan pembersihan ini difokuskan pada area MCK untuk memberikan akses yang lebih representati... ..selengkapnya
-
Purna tugas Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul, Selamat dan Terimakasih
17 Februari 2021 23:52:18 WIB AdministratorRejosari (IR) - Bupati Gunungkidul Hj. Badingah, S.Sos dan Wakil Bupati DR. Drs. H. Immawan Wahyudi, MH. Hari ini Rabu 17 Februari 2021 memasuki masa purna tugas dalam mengemban amanah memimpin Kabupaten Gunungkidul. Beberapa capaian yang membanggakan telah diraih Kabupaten Gunungkidul dibawah kepem... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pembangunan segera dimulai, Tim IZI kunjungi padukuhan Banyu
- Kenduri Labuhan, kearifan lokal masyarakat mensyukuri berkah Allah
- Forum Rakor PPID Kabupaten Gunungkidul, tingkatkan upaya wujudkan keterbukaan informasi publik
- Penyaluran Tahap XI BLT Dana Desa Tahun 2025
- Sosialisasi Desa Binaan Imigrasi Tahun 2025
- Intensifikasi pengelolaan website dan medsos kalurahan, Kominfo Gunungkidul adakan monev
- Evaluasi kinerja lurah, tingkatkan kualitas pelaksanaan kegiatan pemerintahan kalurahan














