Artikel Terkini
-
Rentan terpapar, Lansia mendapat prioritas vaksinasi
05 April 2021 18:47:56 WIB AdministratorRejosari (IR) - Setelah pelaksanaan vaksinasi Covid 19 tahap pertama dengan sasaran pelayan publik terlaksana dengan baik, Pemerintah segera melaksanakan vaksinasi selanjutnya dengan sasaran manusia lanjut usia (lansia). Sebagai langkah awal pelaksanaan vaksinasi untuk lansia tersebut, hari ini dila... ..selengkapnya
-
Lebih Dekat : Warsiyem, buah manis sebuah dedikasi dan pengabdian
04 April 2021 11:09:44 WIB AdministratorPahit manisnya sebuah pengabdian telah dirasakan oleh ibu 4 orang putra ini. Warsiyem atau lebih sering dipanggil "Yu War" oleh rekan-rekannya dilingkungan Kalurahan Rejosari. Terlahir di Gunungkidul pada 15 Juni 1970, wanita berusia lebih dari separuh abad ini rela meninggalkan pekerjaan di ibukota... ..selengkapnya
-
Pendataan Keluarga 2021, validitas data keluarga menentukan arah pembangunan nasional
01 April 2021 11:17:33 WIB AdministratorRejosari (IR) – Guna menyediakan data keluarga yang valid untuk menyusun perencanaan dan kebijakan dalam pembangunan nasional, Pemerintah melalui Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) akan melaksanakan Pendataan Keluarga Tahun 2021. Pendataan keluarga akan menghasilkan pro... ..selengkapnya
-
Banyak serangan tikus di Sempu Lor, Poktan laksanakan gropyokan
31 Maret 2021 21:27:30 WIB AdministratorRejosari (IR) - Serangan hama tikus pada lahan pertanian memang menjadi ancaman serius bagi para petani, hama tikus biasanya menyerang tanaman padi dari awal tanam sampai akhir, sehingga diperlukan penanganan yang berbeda pula untuk tiap usia tanaman. Mengantisipasi hal tersebut hari ini Rabu (31/3)... ..selengkapnya
-
Salur BLT DD tahap ketiga, satu penerima mengembalikan undangan
31 Maret 2021 12:19:27 WIB AdministratorRejosari (IR) – Penyaluran BLT Dana Desa tahap yang ke 3 bulan Maret 2021 dilaksanakan kembali secara serentak hari ini Rabu (31/3). Bertempat di aula kalurahan Rejosari pelaksanaan salur BLT dilakukan mulai pukul 10.00 WIB. Sebagaimana daftar KPM penerima manfaat yang telah ditetapkan, 100 or... ..selengkapnya
-
Rakor hasil Pelatihan pengurus RT/RW
31 Maret 2021 11:56:35 WIB AdministratorRejosari (IR) – Menindaklanjuti hasil Pelatihan Pengurus RT/RW di Balai Pemerintahan Desa Yogyakarta pada 22 – 26 Maret 2021 yang di ikuti oleh Umar Faruq, Ketua RT di Karangpilang Lor. Hari ini Rabu (31/3) diadakan rapat kordinasi bersama dengan seluruh pamong kalurahan Rejosari. Rapat ... ..selengkapnya
-
Persiapan kompetisi, Rejosari FC lakukan seleksi pemain
30 Maret 2021 19:51:03 WIB AdministratorRejosari (IR) - Untuk menyambut gelaran kompetisi divisi 2 Gunungkidul serta menggairahkan kembali atmosfir sepakbola di bumi rejosari, hari ini Selasa (30/3) sore digelar seleksi pemain Rejosari FC. Kegiatan seleksi pemain ini di inisiasi oleh Karang Taruna Kalurahan Rejosari dengan mengundang baka... ..selengkapnya
-
Vaksinasi tahap pertama bagi pamong berjalan lancar
30 Maret 2021 13:10:13 WIB AdministratorRejosari (IR) – Sebagaimana jadwal yang telah dirilis beberapa hari yang lalu, hari ini Selasa (30/3) mulai jam 09.30 WIB bertempat di Puskesmas Semin II dilaksanakan vaksinasi tahap pertama dengan sasaran pelayan publik meliputi pamong kalurahan dan Bamuskal. Pamong Kalurahan Rejosari yang me... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peresmian sumur bor banyu berjalan khidmad
- Tekan kasus kenakalan remaja, KKN UDB lakukan sosialisasi
- Pastikan kegiatan berjalan baik, Panewu Semin monitoring program Ketapang di Rejosari
- Melalui rakor pembahasan dengan Bamuskal, RAPBKal tahun 2026 disetujui
- Penempelan stiker bansos tahap II
- Apel Pamong Kalurahan Rejosari, Senin, 22 Desember 2025
- Tingkatkan peran dibidang pertanian, Gapokwani Rejosari bentuk pengurus baru














