Berita Kalurahan
-
Pengawas dan Penilik PAUD Kecamatan Semin Sosialisasi Parentin SPS Prabasiwi
21 November 2018 10:02:02 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Pengawas dan Penilik PAUD Kecamatan Semin Sosialisasi Keterlibatan orang tua dalam pendidikan anak usia dini (PAUD) di SPS Prabasiwi Eks Gedung Sd Rejosari I di Padukuhan Ngerco, Desa Rejosari, Kecamatan semin, pada Rabu 21/11/2018, hadir Ketua HIMPAUDI Semin, Kepala Desa Rejosari, ..selengkapnya
-
Semarak Program Karangpilang Mengaji
21 November 2018 07:48:25 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Ratusan warga masyarakat Karangpilang Kidul sholat magrib berjamaah, pada Selasa 20/11/2018 di Masjid Karangpilang Kidul, mengawali kegiatan Semarak Karangpilang Kidul Mengaji, kegiatan di Buka oleh Dukuh Karangpilang Kidul dihadiri Kepala Desa Rejosari dan Pengajian oleh Ustad ..selengkapnya
-
POSBINDU Perangkat Harapkan Pamong Desa selalu Sehat
19 November 2018 14:16:05 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Pamong selalu sehat pelayanan desa semakin mantap, Pemerintah Desa Rejosari bekerjasama dengan Puskesmas Semin II dalam layanan kesehatan, POSBINDU PTM atau Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular, posbindu perangkat Desa Rejosari dilaksanakan pada hari Senin, minggu ..selengkapnya
-
Berita Duka, Ibu Ngatinah Banyu Menghadap Alloh SWT
19 November 2018 08:14:34 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Berita Duka, telah dipanggil menghadap Alloh SWT Ibu Ngatinah dalam usia 82 tahun, pada hari Sabtu, 16/11/2018 jam 17.00 WIB di rumah Duka Padukuhan Banyu, Desa Rejosari, Kecamatan Semin, Gunungkidul, DI Yogyakarta. atas nama Pemerintah Desa Rejosari kami turut berduka yang sedalam ..selengkapnya
-
Warga Bedil Kulon, Pisah dan Sambut Dukuh Baru
19 November 2018 07:41:54 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Warga Masyarakat Bedil Kulon menggelar acara pisah dan sambut dukuh di Balai Padukuhan, acara dilaksanakan pada Jumat 16/11/2018 dengan menghadirkan semua warga dan dihadiri oleh Kepala Desa dan Ketua BPD Rejosari Jamto Wiyono (mantan Dukuh) dalam kata pamitnya memohon maaf atas ..selengkapnya
-
Try Out USBN, SDN Ngadipiro Siap Menjadi yang terbaik
15 November 2018 08:45:17 WIBRejosari (INFOREJOSARI); SD Inpres Ngadipiro melaksanakan Try Out USBN, upaya ini diambil dalam mempersiapkan diri pelaksanaan UN, kegiatan dilaksanakan selama tiga hari Senin sd Rabu 12 sd 14 Nopember 2018. Endang Widi Astuti, S.Pd, salah satu Pendidik SD Ngadipiro, saat dikonfirmasi menjelaskan ..selengkapnya
-
Dua Ambulance Desa Rejosari siap beroperasi
15 November 2018 07:23:59 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Pucuk dicinta ulampun tiba, harapan warga Rejosari kini terwujud, mulai Bulan Juli 2018 Desa Rejosari memiliki dua (2) mobil Ambulance Desa atau dikatakan mobil layanan kesehatan ataupun mobil layanan sosial, yang siap melayani kepentingan warga Rejosari khususnya dan warga masyarakat ..selengkapnya
-
Desa Rejosari Pelantikan Dukuh
14 November 2018 07:20:17 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Sejarah baru penyelenggaraan Pemerintahan Desa Rejosari mengakhiri tutup buku tahun 2018, dengan dilantiknya dua (2) dukuh baru yaitu Dukuh Padukuhan Josari dan Dukuh Padukuhan Bedil Kulon, pengambilan sumpah janji pada Rabu 14/11/2018 di balai Desa Rejosari oleh Kepala Desa ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Selamat Hari Kartini, 21 April 2025
- Sosialisasikan penggunaan obat secara dagusibu, Mahasiswa Poltekes Adi Sutjipto sambangi warga Bedil
- Syawalan RSI Gunungkidul, Kader PPKBD Rejosari turut hadir
- Penyaluran Tahap IV BLT Dana Desa Tahun 2025
- Kenalkan produk ke masyarakat, CV. Sumber Barokah akan bagi-bagi minyak gratis
- Tingkatkan kualitas kesehatan ibu dan anak, Puskesmas Semin II selenggarakan kelas bumil
- Rakor Desa Prima Puspita, persiapan kegiatan studi tiru peningkatan kapasitas kelompok