Berita Kalurahan
-
Selamat Menempuh Hidup Baru, Mas Vicki Pusvika Semoga Bahagia
22 Oktober 2018 07:51:46 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Selamat menempuh Hidup Baru, Teruntuk Mas Vicki Pusvika di Karangpilang Lor Desa Rejosari Kecamatan Semin Kabupaten Gunungkidul, yang telah menikah dengan Wanita Idaman Hati Dewi Suryani Binti Panut di Ngasem, Pagutan, Manyaran, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, ijab qobul telah ..selengkapnya
-
Kemah, MTs GUPPI Rejosari Melatih Kemandirian Siswa
19 Oktober 2018 08:04:37 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Perkemahan Sabtu-Minggu, Sebagai wujud melatih kemandirian siswa dilakukan oleh Sekolah MTs GUPPI Rejosari, pada Jumat 12 sd 14 Oktober 2018 di lapangan Desa Rejosari, Semin, Gunungkidul. Kepala Sekolah MTs GUPPI Rejosari menjelaskan saat dikonfirmasi menyatakan kegiatan ini ..selengkapnya
-
Dana Desa Manfaatkan untuk Inovasi Desa
18 Oktober 2018 12:51:44 WIBWonosari (INFOREJOSARI); Sekretaris Daerah Kabupaten Gunungkidul, Ir Drajat Ruswandono membuka secara resmi Bursa Inovasi Desa (BID) pada Rabu 17/10/2018 di Gedung Olah Raga (GOR) Siyono Gunungkidul. Dalam sambutannya Drajat membacakan sambutan Bupati Gunungkidul, yang pada dasarnya Dana Desa harus dapat ..selengkapnya
-
Berita Duka, Ibu Manto Mindhil Kaligayam Lor Meninggal Dunia
18 Oktober 2018 12:22:50 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Berita Duka, Telah dipanggil menghadap Alloh SWT Ibu Manto Mindhil dalam usia 76 Tahun pada hari Rabu 17/10/2018, jam 09.00 WIB di rumah duka Kaligayam Lor, Rejosari, Semin, Gunungkidul. atas nama pemerintah Desa Rejosari kami turut brduka yang sedalam - dalamnya semoga ..selengkapnya
-
Berita Duka, Ibu Tarso Ngadipiro Kidul Meninggal Dunia
16 Oktober 2018 13:55:12 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Berita Duka, telah dipanggil menghadap Alloh SWT Ibu Tarso dalam usia 85 tahun yang beralamat di Padukuhan Ngadipiro Kidul, Rejosari, Semin, Gunungkidul, pada hari ini Selasa 16/10/2018, pukul 11 WIB di Jakarta, pemakaman hari ini di Pemakaman umum Kulon Kepuh, Rejosari. atas ..selengkapnya
-
BPN Gunungkidul Bagikan Sertifikat Pertanian dan Perkebunan
16 Oktober 2018 13:48:37 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Gunungkidul membagikan surtifikat prona program pertanian dan perkebunan di Di Balai Desa Rejosari pada Selasa 16/10/2018. Kepala Seksi Pemerintahan Desa Rejosari Tri Wandono membuka acara pembagian sertifikat Prona program Pertanian ..selengkapnya
-
Bakal Calon Dukuh Rejosari siap bersaing
15 Oktober 2018 07:44:11 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Proses penjaringan Bakal Calon Dukuh Padukuhan Josari dan Bedil Kulon telah ditutup oleh Panitia Pengisian Perangkat Desa Rejosari pada Rabu 10/10/2018, sesuai Tata Tertib pengisian Perangkat Desa Rejosari, karena quota minimal dua calon telah didapatkan. Berdasarkan Berita Acara ..selengkapnya
-
Program Padat Karya Tunai Desa Rejosari mulai Dikerjakan
10 Oktober 2018 08:09:36 WIBRejosari (INFOREJOSARI); Program Padat Karya Tunai (PKTD) Desa Rejosari mulai digarap, setelah Perubahan APBDes 2018 ditetapkan melalui TPK Desa Rejosari, semua program kegiatan mulai dilaksanakan, kegiatan ini diharapkan pada akhir Oktober 2018 selesai dikerjakan. Kasi Kesra Desa Rejosari Eko Susanto, ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Menjadi bisnis kreatif berbasis mu'amalah, Ron Rinonce dijadikan objek penelitian skripsi
- Selamat Hari Kartini, 21 April 2025
- Sosialisasikan penggunaan obat secara dagusibu, Mahasiswa Poltekes Adi Sutjipto sambangi warga Bedil
- Syawalan RSI Gunungkidul, Kader PPKBD Rejosari turut hadir
- Penyaluran Tahap IV BLT Dana Desa Tahun 2025
- Kenalkan produk ke masyarakat, CV. Sumber Barokah akan bagi-bagi minyak gratis
- Tingkatkan kualitas kesehatan ibu dan anak, Puskesmas Semin II selenggarakan kelas bumil