Berita Lembaga
-
KPD Mitra Handayani, wadah pemberdayaan disabilitas di Rejosari
12 April 2021 14:58:55 WIB AdministratorRejosari (IR) – Memiliki keterbatasan tidak harus menjadi penghalang seseorang untuk berkarya, karena sebenarya dibalik kekurangan pasti ada kelebihan yang dimiliki oleh seseorang. Tinggal bagaimana orang tersebut memaksimalkan potensi yang dimiliki untuk dapat bersaing dan eksis dalam menjalani ..selengkapnya
-
Sempat terhenti karena pandemi, Rakor Gapoktan dimulai kembali
19 Maret 2021 22:11:32 WIB AdministratorRejosari (IR) – Setelah sempat berhenti beberapa waktu akibat adanya pandemi Covid 19, hari ini Jum’at (19/3) siang, Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Rukun Makmur kembali mengadakan pertemuan rutin bulanan. Bertempat di rumah Bapak Purwanto, Karangpilang Kidul pertemuan dihadiri oleh seluruh ..selengkapnya
-
Kehilangan dua anggota, Bamuskal Rejosari ajukan Pengganti Antar Waktu
14 Februari 2021 22:01:25 WIB AdministratorRejosari (IR) – Badan Musyawarah Kalurahan (Bamuskal) Rejosari dalam waktu dekat akan melaksanakan proses Penggantian Antar Waktu (PAW) terhadap dua anggotanya. Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya ketimpangan jalannya ketugasan dalam lembaga tersebut. Ketua Bamuskal Rejosari, RT Suhartono, ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pembangunan segera dimulai, Tim IZI kunjungi padukuhan Banyu
- Kenduri Labuhan, kearifan lokal masyarakat mensyukuri berkah Allah
- Forum Rakor PPID Kabupaten Gunungkidul, tingkatkan upaya wujudkan keterbukaan informasi publik
- Penyaluran Tahap XI BLT Dana Desa Tahun 2025
- Sosialisasi Desa Binaan Imigrasi Tahun 2025
- Intensifikasi pengelolaan website dan medsos kalurahan, Kominfo Gunungkidul adakan monev
- Evaluasi kinerja lurah, tingkatkan kualitas pelaksanaan kegiatan pemerintahan kalurahan












