Artikel Terkini

  • Fenomena kemarau basah, wilayah Rejosari diguyur hujan hari ini

    04 Agustus 2025 21:13:16 WIB Administrator
    Fenomena kemarau basah, wilayah Rejosari diguyur hujan hari ini
    REJOSARI (KabaRe) - Hujan dengan intensitas sedang terjadi sejak sekitar pukul 15.30 WIB pada Senin (4/8). Hal ini sebagaimana prediksi BMKG yang memperkirakan sebagian wilayah Gunungkidul bagian utara dan timur diguyur hujan dengan intensitas ringan. - Hujan yang turun secara tiba-tiba ditengah cua... ..selengkapnya

  • Sambut hari kemerdekaan, warga Ngadipiro Lor pasang umbul-umbul

    04 Agustus 2025 18:07:35 WIB Administrator
    Sambut hari kemerdekaan, warga Ngadipiro Lor pasang umbul-umbul
    Pada Sabtu, 2 Agustus 2025, warga Dusun Ngadipiro Lor melaksanakan kegiatan pemasangan umbul-umbul di sepanjang jalan utama dusun. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80.Pemasangan umbul-umbul dilakukan secara gotong royong dan dibagi... ..selengkapnya

  • Gunungkidul Job Fair 2025

    04 Agustus 2025 17:47:47 WIB Administrator
    Gunungkidul Job Fair 2025
    KABAR GEMBIRA UNTUK JOB SEEKER KABUPATEN GUNUNGKIDULSILAHKAN DATANG LANGSUNG,,,,,PAMERAN BURSA KERJA/ JOB FAIR ........GRATIS DAN TERBUKA UNTUK UMUM.TGL : 6 s/d 7 Agustus 2025JAM : 09.00 WIB s/d 15.00 WIB.LOKASI : GOR SERBAGUNA SIYONO..JANGAN LEWATKAN KESEMPATAN EMAS INI UNTUK KARIR LEBIH BAIK.... ..selengkapnya

  • KWT Banyu bergerak siapkan lahan tanam varietas sayuran

    03 Agustus 2025 21:01:29 WIB Administrator
    KWT Banyu bergerak siapkan lahan tanam varietas sayuran
    REJOSARI (KabaRe) - Untuk melanjutkan kegiatan Kelompok Wanita Tani (KWT) di Padukuhan Banyu, hari ini para ibu-ibu KWT Banyu melaksanakan kegiatan kerja bakti. Kegiatan ini bertujuan untuk mempersiapkan lahan penanaman sayur-mayur sekaligus memanfaatkan kulitivator yang telah dimiliki oleh kelompok... ..selengkapnya

  • Karang Taruna Kaligayam Kidul Matangkan Persiapan Lomba HUT RI ke-80

    03 Agustus 2025 20:51:16 WIB Administrator
    Karang Taruna Kaligayam Kidul Matangkan Persiapan Lomba HUT RI ke-80
    REJOSARI (KabaRe) - Dalam pertemuan rutin bulanan yang digelar pada malam minggu pertama bulan Agustus 2025, Karang Taruna Kaligayam Kidul kembali menunjukkan semangat soliditas dan kepedulian terhadap pembangunan sosial di tingkat dusun. Agenda utama kali ini difokuskan pada koordinasi teknis serta... ..selengkapnya

  • Pertemuan Karangtaruna Labetan, persiapkan lomba memeriahkan hari kemerdekaan

    03 Agustus 2025 20:43:45 WIB Administrator
    Pertemuan Karangtaruna Labetan, persiapkan lomba memeriahkan hari kemerdekaan
    REJOSARI (KabaRe) - Setiap malam minggu pertama, rutin dilakukan pertemuan untuk mempererat solidaritas dan kerjasama para pemuda pemudi di Padukuhan Bedil Wetan khususnya RT 02-04. Tak kurang dari 30 anggota karang taruna Labetan turut hadir dalam pertemuan rutin.-Spesial di malam ini, fokus utama ... ..selengkapnya

  • Monev penyelenggaraan pemerintahan kalurahan oleh panewu semin

    03 Agustus 2025 20:40:47 WIB Administrator
    Monev penyelenggaraan pemerintahan kalurahan oleh panewu semin
    REJOSARI (KabaRe) - Kegiatan monitoring dan evaluasi dimaksudkan untuk memberikan pengawasan sekaligus pembinaan terhadap pemerintah kalurahan dalam penyelenggaraan tata kelola administrasi dan keuangan. Objek pengawasan yakni kegiatan yang bersumber dari semua anggaran di APBKal tahun anggaran 2025... ..selengkapnya

  • Rapelan bantuan pangan beras, warga antusias datangi balai kalurahan

    03 Agustus 2025 20:39:08 WIB Administrator
    Rapelan bantuan pangan beras, warga antusias datangi balai kalurahan
    REJOSARI (KabaRe) - Sebanyak total 701 KK penerima bantuan tampak telah memadati aula kalurahan rejosari sejak pagi. Untuk mengantisipasi penumpukan warga, panitia telah mengatur waktu kedatangan warga berdasarkan dusun masing-masing, serta menyediakan 4 meja pelayanan untuk verifikasi.  - Seba... ..selengkapnya

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung