Isu antraks membawa berkah
Administrator 01 Februari 2020 11:23:14 WIB
Rejosari(IR); Isu antraks terus berkembang, setidaknya masyarakat semakin kawatir, bila antraks terus menyebar ke seluruh wilayah.
Kepala Diskominfo Gunungkidul, Kelik dalam pengajian haji Rejosari mengajak kita semua memerangi berita hoaks, terlebih Gunungkidul yang saat ini kondisi antraks yang berkembang di Gunungkidul, akibat berita ini berdampak signifikan terhadap wilayah ini, sehingga kita semua harus menekan berita yang tidak benar.
Kepala Desa Rejosari Paling menyampaikan bahwa Desa Rejosari aman dari antraks, mari kita cegah bersama-sama, kondisi kandang yang bersih, rapi kita yakini mampu mencegah penyakit ini, kita juga berharap pemeriksaan hewan seharusnya digalakkan kepada semua peternak.
Prapto peternak menyampaikan bahwa berita antraks pun juga ada berkahnya, sehingga peternak merasa takut dan memaksa untuk memeriksakan ternaknya, lebih jauh Prapto menjelaskan untuk pemeriksaan sapi dengan vitamin Rp 50.000 dan untuk kambing Rp 30.000,dan sekarang petani peternak berbondong-bondong mengundang mantri/dokter hewan, ternyata berita antraks juga ada berkahnya.
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Sosialisasikan penggunaan obat secara dagusibu, Mahasiswa Poltekes Adi Sutjipto sambangi warga Bedil
- Syawalan RSI Gunungkidul, Kader PPKBD Rejosari turut hadir
- Penyaluran Tahap IV BLT Dana Desa Tahun 2025
- Kenalkan produk ke masyarakat, CV. Sumber Barokah akan bagi-bagi minyak gratis
- Tingkatkan kualitas kesehatan ibu dan anak, Puskesmas Semin II selenggarakan kelas bumil
- Rakor Desa Prima Puspita, persiapan kegiatan studi tiru peningkatan kapasitas kelompok
- Pembinaan KPM, tingkatkan kopetensi kader dalam pembangunan manusia