Panen padi, harapan masyarakat petani akan harga gabah yang baik
Administrator 18 Mei 2025 14:47:08 WIB
REJOSARI (KabaRe) - Hampir usai panen raya padi para Petani di Padukuhan Karang pilang lor , Seperti yang sedang dilakukan oleh Ibu Giyem (04) saat ini ,Panen kali ini cukup memuaskan bagi Para Petani di bandingkan awal tahun 2024 , karena Pada saat itu kurangnya sumber air sehingga banyak Petani yang gagal panen .
-
Kebanyakan Petani di Padukuhan Karang pilang lor menanam Padi jenis “ 19 “ dan “ PP-Putih ” warga biasa membeli dengan harga mulai Rp80.000/kepek dengan berat 5KG .
-
Terpantau Harga Gabah/Padi di Padukuhan Karang pilang saat ini mulai dari harga Rp6.800/Kg itu pun dengan kondisi yang bagus Atau tidak hitam dan gabuk , untuk Gabah dengan kualitas yang biasa kisaran Harga Rp6.500/kg. (ES)
Sumber : KIM Karangpilang Lor
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Pembangunan segera dimulai, Tim IZI kunjungi padukuhan Banyu
- Kenduri Labuhan, kearifan lokal masyarakat mensyukuri berkah Allah
- Forum Rakor PPID Kabupaten Gunungkidul, tingkatkan upaya wujudkan keterbukaan informasi publik
- Penyaluran Tahap XI BLT Dana Desa Tahun 2025
- Sosialisasi Desa Binaan Imigrasi Tahun 2025
- Intensifikasi pengelolaan website dan medsos kalurahan, Kominfo Gunungkidul adakan monev
- Evaluasi kinerja lurah, tingkatkan kualitas pelaksanaan kegiatan pemerintahan kalurahan












