Perbaikan Jalan Provinsi
Pemerintah Kalurahan 13 Juni 2023 10:11:07 WIB
Mendapat perbaikan, Jalan Provinsi di Ngemas kini bebas gelombang.
-
Perbaikan yang dilaksanakan oleh Dinas PUPESDM DIY tersebut ditujukan untuk menambal kontur jalan yang bergelombang. Selama ini ruas jalan Ngemas di wilayah dusun Bedil Kulon tersebut memang mengalami kerusakan, dengan kondisi jalan yang tidak rata dan bergelombang.
-
Hal ini cukup berbahaya terutama bagi pengguna jalan yang tidak hafal dengan kondisi medan. Dalam kecepatan tinggi kendaraan berpotensi terpental bila melalui ruas jalan yang bergelombang tersebut.
-
Kini dengan adanya perbaikan yang dilakukan oleh dinas terkait selama dua hari sejak Rabu (7/6) tersebut, kondisi jalan telah lebih baik dari sebelumnya dan setidaknya tidak membahayakan para pengendara. (ES)
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Demam strike, selokan disulap jadi tempat pemancingan umum
- Sanggar Tari Agustina Art sukses gelar Pentas Tari #3
- Makrab pemuda-pemudi Kaligayam Kidul, momen jalin kekompakan pemuda perantauan dan kampung halaman
- Syawalan akbar warga Ngadipiro Kidul, Desa Prima Puspita didaulat jadi vendor konsumsi
- Matangkan persiapan halal bihalal, warga Ngadipiro Kidul gelar gladi bersih
- Berpulang ke Rahmatullah, mantan staff Jawatan Tata Praja Kapanewon Semin
- Pemerintah Kalurahan Rejosari mengucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H