Tingkatkan life skill peserta, KPD Mitra Handayani ajarkan pembuatan keset kain perca
Administrator 28 November 2021 20:12:13 WIB
Patuk (KR) - Menjalin kemitraan dengan berbagai elemen wajib dilakukan guna memperkuat link jaringan pengembangan usaha. Dengan banyaknya kemitraan tentu akan memperluas peluang keberhasilan.
Salah satu bentuk kemitraan yang dilakukan oleh Kelompok Pemberdayaan Disabilitas (KPD) "Mitra Handayani" yakni dengan menjalin kerjasama dengan salah satu Sekolah Luar Biasa (SLB) di Kapanewon Patuk, sebagai instruktur dalam program pelatihan pembuatan keset anyam berbahan kain perca. Pelatihan yang diselenggarakan oleh SLB Suharjo Putra tersebut dilaksanakan pada Sabtu (26/11). Sri Rahayu, salah satu anggota KPD Mitra Handayani yang hadir selaku instruktur dalam kegiatan tersebut memberikan materi pelatihan keset anyam, mulai dari teori hingga praktek langsung yang di ikuti oleh para peserta, ia berharap transfer ilmu terkait pembuatan keset anyaman ini dapat dikembangkan secara lanjut oleh sekolah tersebut.
(ES)
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Demam strike, selokan disulap jadi tempat pemancingan umum
- Sanggar Tari Agustina Art sukses gelar Pentas Tari #3
- Makrab pemuda-pemudi Kaligayam Kidul, momen jalin kekompakan pemuda perantauan dan kampung halaman
- Syawalan akbar warga Ngadipiro Kidul, Desa Prima Puspita didaulat jadi vendor konsumsi
- Matangkan persiapan halal bihalal, warga Ngadipiro Kidul gelar gladi bersih
- Berpulang ke Rahmatullah, mantan staff Jawatan Tata Praja Kapanewon Semin
- Pemerintah Kalurahan Rejosari mengucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H