500 Masker untuk Aksi Pasar Desa Rejosari
Administrator 03 Mei 2020 12:13:00 WIB
Rejosari(IR); Aksi II Tim satgas covid-19 Desa Rejosari, hari ini Minggu 3/5/2020 membagikan 500 masker untuk pedagang, pembeli dan pengunjung Pasar Desa Rejosari.
Tri Wandono dalam pesan melaui mikrofon ambulance Desa Rejosari mengharapkan kepada semua pengunjung pasar menggunakan masker, tujuan dari program ini adalah memutus rantai penyebaran covid-19.
Eka Setiawan Tim Covid, bahwa penggunaan masker dia real pasar Desa adalah wajib, dan mulai minggu depan diharapkan semua mematuhi.
Sri Handayani Ketua TP PKK di bantu anggota PKK, Babinsa dan Perangkat membagikan masker, 500 masker untuk pengguna pasar Desa.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Diisi tausiyah, halal bi halal warga Sempu Lor berlangsung penuh kesederhanaan
- Jadikan wilayahnya aman dan nyaman, para pemuda ini lakukan program PJU mandiri
- GPS Ibu Sugiyem Sempu Lor
- Awali tahapan pembangunan masjid di Karangpilang Kidul, perwakilan yayasan kunjungi Mushola An-Nur
- Hari pertama bekerja, Lurah ikuti halal bi halal dengan Bupati
- Paska libur dan cuti bersama, pelayanan umum Kalurahan Rejosari dibuka kembali
- Mekar Jaya Cup I, Tim Bolavoli Mekarsari raih podium ke 3